Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android


Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android dengan mudah-kali ini admin blog cara seotemplate akan berbagi tips atau tutorila yaitu cara menghapus aplikasi atau software bawaan android yang susah di hapus,buat sobat yang mempunyai aplikasi bawaan android yang tidak digunakan sara sarankan untuk dihapus, karena itu memberatkan hp android sobat , aplagi ram dan memori interenal sanga kceil.tentunya perangkat android kamu mesti dalam keadaan rooted, jika belum silahkan di root terlebih dahulu.
Tutorialnya: 
Buka apps root uninstaller yang barusan kamu instal
Cari apps bawaan android yang ingin kamu hapus, apps bawaan ada di tab 'System Apps'. sedangkan untuk apps yang kita instal ada di tab '3rd apps'.
Tap aplikasi yang sudah kamu tentukan tadi, lalu klik Uninstall
Done

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android"

Post a Comment

Silakan Berkomentar Dengan Sopan !
SPAM Boleh Asal Tidak Berkata Kotor/Porno/SARA.

No Link Hidup !


Terimah Kasih.